Thursday, December 02, 2010

Pemukiman yang ditelan batu!!

Kalo ada yang mau maen ke spanyol, jangan lupa main ke kota ini Setenil de las Bodegas yang berada di propinsi Cádiz. Di sini ada kota hebat yang menyatu topografi kotanya mirip ditelan oleh batu. bahkan di beberapa sudut kota ini banyak yang ber-ceiling-kan batu kasar seperti yang terlihat jelas di foto2 berikut ini :
Strange City in Greece 1

Strange City in Greece 2

Strange City in Greece 3


Daya tarik utama desa ini adalah keindahan dan keaslian kerangka kota yang ditetapkan dalam jurang gunung besar. Orang-orang telah menciptakan tempat tinggal dengan menambahkan dinding eksternal di dasar gunung


Strange City in Greece 4

Strange City in Greece 5

Selain dibangun diantara bebatuan, Setenil juga merupakan salah satu desa putih khas Andalusia. Desa yang berada di wilayah terpanas di Spanyol ini mengapuri rumah-rumah mereka setiap tahun. dibawah ini adalah salah satu hard rock cafenya setenil :)

Strange City in Greece 6

Strange City in Greece 7

Strange City in Greece 9

Strange City in Greece 10

Permukiman manusia pada desa yang dibentuk di sepanjang aliran Sungai Trejo ini setidaknya sudah ada sejak abad kedua-12. Kota ini tumbuh dari sebuah jaringan gua-gua tebing di atas Rio Trejo dari Ronda. Menurut sensus penduduk 2005, kota ini dihuni sekitar 3000an orang.

Strange City in Greece 11

Strange City in Greece 12

Strange City in Greece 13



Setenil de las Bodegas

Old and new in Setenil

Karena itu buat bapak2 dan ibu2 anggota DPR dan juga abdi negara yang laen, klo pelesiran ke spanyol jangan lupa mampir dan poto2 narsis disini ya. Nanti di upload di pissbuk trus dipamerin ke temen2nya yah!

(asr,dxb)


No comments: